Sinar Mas Agribusiness and Food melalui anak usahanya PT Ivo Mas Tunggal menyerahkan bantuan Sumbangan Pembinaan Pendidikan (SPP) Program Tahun 2020 untuk delapan putra putri Suku Sakai Kandis melalui yayasan Sakai Mandiri Kandis di Kantor Besar Kebun Nenggala Estate Kampung Sam-Sam, Kecamatan Kandis, Kabupaten Siak, Riau.
Category: Berita
Inovasi di Tengah Pandemi
Wabah virus Covid-19 menjadi pandemi global yang menyebar ke lebih dari 200 negara di dunia, termasuk Indonesia. Pandemi ini tidak lagi hanya sebatas persoalan kesehatan saja, namun juga melumpuhkan aktivitas manusia dan menyangkut perekonomian global.
Foopak Bio Natura, Inovasi Ramah Lingkungan dari APP Sinar Mas
Sinar Mas melalui Asia Pulp & Paper (APP) Sinar Mas terus berupaya untuk mengembangkan produk kemasan kertas yang ramah lingkungan. Hasilnya, melalui penelitian yang komprehensif, pada 2017 lalu APP Sinar Mas resmi meluncurkan kemasan kertas ramah lingkungan mereka, yakni Foopak Bio Natura.
Lebih dari Delapan Dekade, Mengembangkan Inovasi untuk Negeri
Sudah lebih dari delapan dekade Sinar Mas hadir bagi masyarakat Indonesia. Memasuki usianya yang ke-82 tahun, Sinar Mas terus berkomitmen mengembangkan ragam inovasi dalam menjalankan praktik bisnis yang berkelanjutan. Kami terus melakukan inovasi ini agar selalu memberikan yang terbaik bagi Indonesia.
Guru Sinarmas World Academy (SWA) Raih Yale Educators Award 2020
Stanislav Sousek, guru dari sekolah Sinarmas World Academy (SWA) Tangerang Selatan ini memenangkan Yale Educators Award 2020, dan menjadikannya sebagai satu-satunya pemenang dari Indonesia.
Smartfren Unlimited Dinobatkan Sebagai Paket Internet Terbaik 2020
Dalam ajang Selular Awards 2020, Smartfren Unlimited berhasil memperkuat posisinya sebagai paket internet terbaik di Indonesia dan diganjar penghargaan sebagai “Best Internet Package”.
Sinar Mas Land Beri Bantuan Pangan Untuk Aparat Keamanan di BSD City
Wabah COVID-19 masih terjadi di berbagai wilayah serta memengaruhi kehidupan ekonomi masyarakat. Untuk meringankan beban sebagian warga, Sinar Mas Land memberikan bantuan bahan pangan kepada aparat keamanan dari TNI dan Polri.
Smartfren Bagikan Ribuan Kartu Perdana Kuota hingga 30 GB untuk Siswa SD
Smartfren membagikan 1.000 kartu perdana Kuota Nonstop kepada lima Sekolah Dasar Negeri (SDN) di Banjarmasin, Kalimantan Selatan. Paket ini diharapkan bisa membantu para siswa di sana melakukan pembelajaran jarak jauh (PJJ) selama masa pandemi corona.
Yayasan Muslim Sinar Mas Land Berikan Ribuan Masker
Yayasan Muslim Sinar Mas Land memberikan perhatian khusus kepada Forum Masjid Musala BSD City (FMMB) dengan menyumbangkan seribu masker dalam rangka mencegah penyebaran Covid-19 di lingkungan masjid dan musala.
Presiden Joko Widodo Resmikan Gedung Sekolah Vokasi Undip Hibah dari Sinar Mas
Menghadapi persaingan global dan tantangan revolusi industri 4.0 perlu didorong link and match antara pendidikan vokasi dan dunia industri. Hal ini dapat diwujudkan melalui penyusunan kurikulum dan riset bersama industri, komitmen penyerapan lulusan hingga penguatan fasilitas belajar mengajar.