Pandemi COVID-19 di Indonesia saat ini telah memasuki siklus tertinggi dalam penyebarannya. Kondisi ini kembali mendorong komitmen para pengusaha di bawah naungan Kamar Dagang dan Industri Indonesia (Kadin) atau yang disebut Pengusaha Peduli NKRI dalam memberikan perhatian kepada masyarakat yang terdampak kebijakan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat.
Month: July 2021
Sinar Mas Ajak Berbagai Pihak untuk Berkolaborasi Atasi Pandemi di Indonesia
Hampir dua tahun pandemi COVID-19 menjadi masalah genting yang masih harus dihadapi dunia, termasuk Indonesia. Tidak hanya berdampak buruk bagi kesehatan, pandemi juga melumpuhkan perekonomian nasional. Sehingga penanganan yang serius harus dilakukan. Tidak hanya dari pemerintah, namun juga perlu kolaborasi dari banyak pihak. Tujuannya hanya satu: agar pandemi bisa diatasi.
Sinar Mas Donasikan Ribuan Ton Oksigen
Komitmen Sinar Mas untuk membantu pemerintah dalam penanganan kasus Covid-19 terus berlanjut. Saat ini, pemerintah sedang berupaya untuk memenuhi kebutuhan oksigen pasien Covid-19, menyusul terus meningkatnya kasus harian Covid-19 di Indonesia.
SehatQ Berikan Layanan Telemedicine Gratis Untuk Pasien Isolasi Mandiri Covid-19
Pemerintah bekerja sama dengan 11 layanan daring ”telemedicine” – SehatQ di antaranya – untuk memberikan pelayanan kesehatan berupa konsultasi dan pengiriman obat terapi bagi pasien isolasi mandiri Covid-19.