Dalam hitungan hari, umat muslim akan merayakan Hari Idulfitri. Pemerintah telah menerapkan protokol kesehatan selama Hari Raya agar bisa mencegah penyebaran Covid-19.
Eka Hospital Buka Layanan Konsultasi Online
Penyebaran virus corona Covid-19 membuat pasien berpikir ulang jika ingin pergi ke rumah sakit. Akhirnya ini membuat para pasien lebih memilih menahan rasa sakitnya dibanding pergi ke rumah sakit dan berisiko tertular.
APP Sinar Mas Ajak Desa Binaan Tingkatkan Produksi Jahe Merah dan Madu
Menjawab tingginya permintaan masyarakat di tengah pandemi COVID-19, Desa Makmur Peduli Api (DMPA) binaan Asia Pulp & Paper (APP) Sinar Mas terus berupaya meningkatkan produksi jahe merah dan madu. Keduanya adalah bahan yang sering digunakan dalam jamu penambah imunitas tubuh.
Dukung Program Kemendag Peduli Covid-19, APP Sinar Mas Sumbang 10 Ribu Liter Minyak Goreng
Dalam rangka mendukung program Kementerian Perdagangan (Kemendag) Peduli COVID-19, Asia Pulp & Paper (APP) Sinar Mas turut menyumbang 10.000 liter minyak goreng merek Filma dan Kunci Mas untuk masyarakat yang membutuhkan.
Hal Baik Hari Ini – Edisi 8 – Jumat, 15 Mei 2020
Tidak terasa bulan Ramadan 1441 Hijriah tersisa kurang lebih seminggu lagi. Meskipun menjalani ibadah puasa di tengah pandemi COVID-19, banyak berita baik yang dapat kita nikmati bersama sebagai berkah Ramadan.
SehatQ Gelar Rapid Test Gratis untuk Warga Bogor
Startup health tech SehatQ menggandeng RS Sentosa gelar rapid test gratis bagi warga Bogor, Jawa Barat. Program ini untuk antisipasi penyebaran virus corona (Covid-19).
PWI Kota Tangerang Terima Sembako dari Sinar Mas Land
Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kota Tangerang menerima bantuan sembako dari Sinar Mas Land, Selasa (12/5/2020). Bantuan tersebut untuk meringankan beban para jurnalis yang juga menjadi kelompok terdampak COVID-19.
Hal Baik Hari Ini – Edisi 7 – Jumat, 8 Mei 2020
Kasus-kasus baru dari pandemi virus corona (Covid-19) di Indonesia masih terus bertambah. Hingga Kamis (7/4/2020), hampir 13 ribu orang telah terinfeksi.
Sinar Mas Land Gelar Rapid Test Drive-Thru Gratis di BSD City
Masyarakat yang ingin memastikan kondisi tubuhnya aman dari penularan Covid-19, bisa mengikuti tes cepat atau rapid test. Hari ini, Kamis (7/5) hingga Minggu (10/5) sedang dilakukan rapid test secara gratis di BSD, Kabupaten Tangerang.
Asuransi Sinar Mas Serahkan Bantuan Alat Kesehatan
Dalam rangka kepedulian Perusahaan terhadap Pandemi COVID-19, Asuransi Sinar Mas melalui Kantor Marketing Point Agency Dolok Sanggul dan Rumah Kreatif Sinar Mas menyerahkan bantuan alat kesehatan untuk dokter dan perawat di RSUD Dolok Sanggul dan 12 Puskesmas di Kabupaten Humbang Hasundutan.