Asia Pulp & Paper (APP) Sinar Mas bersama Martha Tilaar Group (MTG) memberikan pelatihan kepada 150 perempuan di Kabupaten Pelalawan, Provinsi Riau. Program pelatihan yang berjalan selama tiga hari sejak Selasa (11/2/2020) hingga Kamis (13/2/2020) tersebut mencakup kewirausahaan dan pelestarian tanaman herbal serta praktik kecantikan atau beauty class.
Tag: APP Sinar Mas
APP Sinar Mas Kembangkan FoopakBioNatura
APP Sinar Mas meluncurkan inovasi kertas kemasan bernama FoopakBioNatura. Produk ini dijamin bisa daur ulang dan 100 persen terurai alami.
Tips Budidaya Lebah Kelulut
Enam tahun sudah Togos Naho, 30 tahun, menjadi peternak lebah kelulut. Warga Dusun Bahta, Desa Bahta, Kecamatan Bonti, Kabupaten Sanggau, Kalimantan Barat itu telah memasarkan sekitar 4 ton madu yang diberi merek Madu Bahta.
Catatkan Ekspor ke Lebih 150 Negara, APP Sinar Mas Raih Penghargaan Primaniyarta
Wakil Presiden Jusuf Kalla bersama dengan Menteri Perdagangan Enggartiasto Lukita, menyerahkan Penghargaan Primaniyarta 2019 kepada dua anak perusahaan Asia Pulp & Paper (APP) Sinar Mas dalam acara Trade Expo Indonesia tahun ini.
Potensi Ekspor Produk Kertas Ke Amerika Latin Dan Karibia Besar
Pemerintah memperkenalkan produk kertas buatan PT Indah Kiat Pulp & Paper Tbk. (IKPP) kepada para pebisnis dan duta besar dari Amerika Latin dan Karibia, di hari pertama forum bisnis Indonesia-Latin America and Carribean Countries (INALAC).
Dies Natalis FMIPA UI ke-58 : Sinar Mas Lengkapi Laboratorium FMIPA UI “Guna Perkuat Budaya Riset Terapan”
Sebagai puncak peringatan Dies Natalis ke-58, FMIPA UI menggelar orasi ilmiah yang disampaikan oleh Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Indonesia Puan Maharani dan Menteri Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi Prof. H. Mohamad Nasir. Pada momentum Dies Natalis ini, dilanjutkan pula peresmian penggunaan peralatan dan fasilitas Laboratorium Riset Multidisplin FMIPA UI-Pertamina yang disponsori oleh […]
Terapkan Prinsip Industri Hijau, APP Sinar Mas Kembali Raih Penghargaan dari KEMENPERIN
JAKARTA, 12 Desember 2018 – Dua unit industri Asia Pulp & Paper (APP) Sinar Mas meraih Penghargaan Industri Hijau 2018 dari Kementerian Perindustrian (KEMENPERIN) atas keberhasilannya menjalankan praktik-praktik terbaik keberlanjutan selama ini. PT Indah Kiat Pulp & Paper Tbk – Tangerang Mills mencatatkan pencapaian tertinggi yakni Penghargaan Industri Hijau Level 5, sedangkan PT Ekamas Fortuna […]
Pemangku Kepentingan Harus Bahu-membahu untuk Capai Tujuan Pembangunan Berkelanjutan
Pemerintah terus mengembangkan riset dan inovasi yang bisa menggerakkan dunia usaha untuk berkolaborasi dengan masyarakat guna mencapai agenda Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (Sustainable Development Goals/SDG) pada tahun 2030.
Dukung Desa Cinta Alquran di Lampung Sinar Mas Wakafkan Alquran
Jakarta, 24 November 2018 – Niatan mendorong pemaknaan ajaran Islam yang tepat dengan terlebih dulu membaca Al Quran dan memahaminya dengan baik melatarbelakangi dukungan Sinar Mas terhadap inisiatif Lampung Jejamo menggagas Desa Cinta Alquran di Lampung.
Festival Filantropi Indonesia Sinar Mas Tampilkan Potensi Setempat
Mencoba menjaring potensi setempat, meningkatkan nilai tambah, dan menjadikannya aktivitas yang bermanfaat bagi masyarakat di sekitarnya menjadi pedoman Sinar Mas dalam melakukan aktivitas filantropi, demikian Managing Director Sinar Mas, Saleh Husin setelah Festival Filantropi Indonesia (FIFEST) dibuka oleh Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Bappenas Bambang Brodjonegoro di JCC, Kamis. “Kehadiran pilar bisnis Sinar Mas di sini […]