Sinar Mas Land Edukasi Pedagang Pasar

Indonesia memiliki banyak sekali pengusaha mikro-kecil dan menengah. Mereka juga salah satu motor pertumbuhan ekonomi. Hanya saja, para pengusaha mikro, khususnya, masih membutuhkan uluran tangan dari pemerintah dan pelaku usaha yang sudah lebih dulu besar. Sinar Mas Land kembali menggelar “Pasar Rakyat School” di Pasar Modern BSD City, Kamis (23/03) lalu. Kegiatan ini dilakukan untuk […]

Read More

Amazing March di BSD City

Konsep smart city mengembangkan kawasan urban dengan menciptakan pembangunan ekonomi berkelanjutan dan peningkatan kualitas hidup. Kawasan ini memiliki keunggulan di berbagai bidang seperti ekonomi, mobilitas, lingkungan, masyarakat, kehidupan dan pemerintahan yang didukung oleh sumber daya manusia yang kuat, faktor sosial, maupun pembangunan infrastruktur berbasis ICT (Information and Communication Technology). BSD City, misalnya, semakin berkembang menjadi […]

Read More

Dukung UMKM, SML Gelar Sekolah Pasar Rakyat

PT Sinar Mas Land menggelar Pasar Rakyat School di Pasar Modern BSD City. Program ini merupakan usaha perseroan dalam mendukung pertumbuhan ekonomi Indonesia, khususnya Usaha Mikro-Kecil dan Menengah (UMKM). Mengutip siaran persnya, Sabtu 11 Maret 2017, tema atau topik yang disajikan kepada para pedagang Pasar Modern BSD City, berbeda setiap sesinya. Kali ini, management Pasar […]

Read More

SML Hadirkan QBig BSD City

engembang Sinar Mas Land meresmikan QBig BSD City, retail complex terbaru yang menghadirkan kebutuhan dan pelayanan terbaik, serta fasilitas lain, seperti restoran dan kafe yang dapat dinikmati oleh para konsumen dari sekitar BSD City maupun Jabodetabek. Dengan hadirnya QBig BSD City sebagai pusat retail yang menyediakan produk kebutuhan sehari – hari dan rumah tangga yang […]

Read More