Pandemi COVID-19 di Indonesia saat ini telah memasuki siklus tertinggi dalam penyebarannya. Kondisi ini kembali mendorong komitmen para pengusaha di bawah naungan Kamar Dagang dan Industri Indonesia (Kadin) atau yang disebut Pengusaha Peduli NKRI dalam memberikan perhatian kepada masyarakat yang terdampak kebijakan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat.
Tag: Tzu Chi
Dari Penyintas Jadi Penyelamat – Donor Plasma Konvalesen Sinar Mas
Sinar Mas bersama Yayasan Buddha Tzu Chi cabang Sinar Mas menggandeng Palang Merah Indonesia menggalang penyintas COVID-19 untuk donor plasma konvalesen.
Sinar Mas Bentuk Satgas Untuk Perangi Covid-19 di Lingkungan Perkantoran
Sinar Mas terdorong menjalankan protokol kesehatan ketat di lingkungan kerja dengan membentuk satuan tugas (satgas) sejak pemerintah menetapkan pandemi Covid-19 sebagai bencana nasional.
Hal Baik Hari Ini – Edisi 1 – Jumat, 27 Maret 2020
Sejak pertama kali muncul dan menyebar ke manusia pada akhir Desember 2019 di kota Wuhan, China, virus corona secara dramatis mengubah cara hidup jutaan manusia di seluruh dunia. Badan kesehatan dunia WHO bahkan mendeklarasikannya sebagai pandemi global.
Perangi Corona (Covid-19), Kementerian BUMN Gaet Dukungan KADIN dan Tzu Chi
Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) kembali memperoleh dukungan dari swasta, guna menangani pandemi virus corona (Covid-19). Kali ini, dukungan datang dari sektor industri di bawah naungan Kamar Dagang dan Industri Indonesia (KADIN) dan Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia.
Sinar Mas Bersama Lintas Pihak Galang Dana Rp500 Miliar untuk COVID-19
Perusahaan-perusahaan besar di bawah Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia seperti Sinar Mas, Adaro Energy, Djarum, hingga Indofood, serta Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia berdonasi mengatasi pandemi corona di Tanah Air. Mereka menggalang dana untuk menyediakan peralatan kesehatan bagi para tenaga medis.
Membalas Budi Baik Bumi melalui Penanaman Pohon di Tasik Mas
Menjaga lingkungan adalah tanggung jawab kita bersama, namun terkadang ada saja dari kita yang melupakannya. Berbagai upaya dilakukan oleh relawan Tzu Chi Perwakilan Sinar Mas untuk menjaga lingkungan agar asri dan lestari, salah satunya melalui kegiatan penanaman pohon di lingkungan sekolah. Pada tanggal 7 November 2018, relawan Tzu Chi Perwakilan Sinar Mas dari wilayah Kalimantan […]
Rayakan Hari Jadi Sinar Mas ke-80, Eka Tjipta Foundation Galang Restorasi Bagi Korban Bencana Alam
Jakarta, 15 Oktober 2018 – Di usianya yang menginjak tahun ke-80, Sinar Mas berupaya untuk tak hanya tumbuh dan berkembang secara berkelanjutan bersama masyarakat, tapi juga peduli serta berbagi dengan sekitar. Itu sebabnya, perayaan tahun ini berisikan kemitraan bersama beberapa perusahaan lain, Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia, dan TNI dalam aksi kemanusiaan bagi korban bencana […]
Donor Darah, Kegiatan Rutin Relawan Tzu Chi Sinar Mas
Pada 30 Agustus 2018, Tzu Chi Sinar Mas kembali menggelar kegiatan donor darah. Sebuah kegiatan rutin tiga bulan sekali yang digelar di Ruang Narwastu, Plaza Sinar Mas Land, Jakarta Pusat. Kegiatan ini dimulai dari pukul 8 pagi hingga 12 siang dan diikuti oleh para karyawan di sekitar gedung perkantoran tersebut.
Berkumpul dan Bersyukur, Tzu Chi Sinar Mas adakan Gathering Anak Asuh dan Pasien
Gathering Anak Asuh dan Pasien merupakan sebuah kegiatan yang rutin dilaksanakan oleh Tzu Chi Sinar Mas setiap tahunnya. Sebagai wujud rasa syukur para relawan atas kesempatan untuk berbagi dengan para penerima bantuan, kegiatan ini kembali dilaksanakan pada 26 Agustus 2018.